Belakangan ini sempat viral tentang aplikasi Clipclaps yang bisa memberikan sejumlah uang hanya dengan melihat video lucu. Aplikasi tersebut menjadi salah satu alternatif yang bisa dipergunakan untuk mengumpulkan uang dengan bermodalkan smartphone yang terhubung jaringan. Simak berikut ini penjelasan lebih lengkapnya:
Daftar Isi
Tentang Clipclaps
Aplikasi Clipclaps merupakan sosial media berbagi video sekaligus aplikasi penghasil uang nyata yang bisa memberikan puluhan dolar kepada para penggunanya. Supaya bisa mendapatkannya, pengguna hanya perlu meluangkan waktu untuk menonton video yang sudah disediakan. Terhitung dalam waktu yang cepat, maka pengguna sudah berhasil untuk mendapatkan koin yang bisa ditukarkan.
Nama Aplikasi | Clipclaps |
---|---|
Developer | Grand Channel |
OS Android | 5.0 ke atas |
size | 39 MB |
Rating | 4.3 dari 5.0 |
Bagi yang penasaran ingin mencoba aplikasi Clipclaps , bisa langsung membuka Google Play Store dan mendownloadnya. Mendapatkan rating di angka 4.3 dari 5.0, membuat aplikasi yang satu ini menjadi paling terpercaya dibandingkan lainnya. Hal tersebut juga diikuti oleh hasil ulasan yang mengatakan bahwa aplikasi tersebut cepat dalam mencairkan uang.
Fitur dan Kelebihan
Terdapat beberapa fitur serta kelebihan yang bisa pengguna rasakan ketika menggunakan aplikasi penghasil uang tersebut. Sejumlah fitur menarik yang menguntungkan pun menjadi daya tarik dari aplikasi yang satu ini. Berikut fitur dan kelebihan yang terdapat di dalamnya yaitu:
1. Menghasilkan Uang
Sejumlah uang bisa diperoleh dengan memainkan aplikasi tersebut, akan terdapat sejumlah tantangan lewat berbagai misi yang akan diberikan. Jika berhasil menyelesaikan misi, amaka aka nada koin yang nantinya diberikan. Nah, koin inilah yang dapat ditukarkan secara langsung dengan tunai.
2. Terdapat Video Lucu
Takut nanti merasa jenuh dan bosan dengan video yang ditampilkan dalam aplikasi tersebut? Jangan khawatir, sejumlah video yang tersedia sudah dijamin lucu dan pastinya menghibur. Tidak jarang sebagian besar pengguna malah ketagihan melihat video lucu yang ditayangkan tersebut.
3. Payout Kecil
Kelebihan lainnya yang bisa pengguna dapatkan yaitu adalah sistem penukaran uang yang terbilang mudah. Pengguna bisa mencairkan sejumlah uang yang dimiliki jika sudah mencapai 0.10 dollar. Kemudahan proses pencairan pun bisa dilakukan dengan jumlah angka sebesar 10 hingga 50 dollars.
Itulah beberapa fitur serta kelebihan dari aplikasi yang disebut bisa menghasilkan uang saat ini. Bisa dilihat bahwa dari setiap kelebihan tersebut, pengembang berusaha membuat penggunanya percaya dan merasa yakin. Hal tersebut terlihat dari sistem pencairan koin ke dalam uang tunai yang mudah dilakukan.
Baca juga: Mainkan AppKarma Rewards Gift Cards dan Kumpulkan Uangnya!
Cara Memperoleh Uang
Supaya bisa mendapatkan sejumlah uang dari aplikasi yang satu tersebut, maka pengguna harus memperhatikan hal hal yang dirasa perlu. Terdapat beberapa cara yang bisa dilakukan agar uang bisa dengan mudah diperoleh, penasaran bagaimana caranya? Simak berikut ini ulasannya:
1. Melihat Video
Cara pertama yang bisa pengguna lakukan yaitu dengan melihat atau menonton video yang ditampilkan. Pengguna bisa menonton video yang ditayangkan sampai selesai, dengan begitu koin pun bisa diperoleh. Nah, dari koin menonton inilah nantinya yang ditukarkan dengan sejumlah uang.
2. Memainkan Mega Spin
Berikutnya cara yang bisa pengguna coba lakukan yaitu dengan memainkan Mega Spin. Hal tersebut bisa pengguna terapkan dengan coba memutarkan Mega Spin. Terdapat beberapa nominal uang yang bisa didapatkan rentangnya antara 0.01 sampai 1 dollar.
3. Mengupload Video
Hal lainnya yang bisa dilakukan supaya dapat menghasilkan pundi pundi uang yakni dengan mengupload video. Kumpulkan koin sebanyak mungkin hingga bisa ditukarkan dengan uang tunai. Jika semakin banyak yang melihat video tersebut, maka uang yang dihasilkan pun bertambah banyak.
Hal itulah yang mengakibatkan sejumlah pengguna aktif untuk menghasilkan berbagai macam video. Tidak hanya bisa sekedar menonton sajian video yang sudah disiapkan, tetapi juga bisa mengasah keterampilan. Pengguna bisa aktif dalam mengupload berbagai karya ke dalam aplikasi tersebut.
Begitulah beberapa cara yang dapat pengguna lakukan untuk bisa memperoleh sejumlah uang dari hasil mengumpulkan koin. Semakin rajin menonton video, maka koin yang bisa diperoleh pun semakin banyak. Itulah yang dapat ditukarkan nantinya dengan uang tunai.
Demikianlah penjelasan terkait Clipclaps yang bisa pengguna pelajari sebelumnya terlebih dahulu. Jika sudah paham dengan aturan serta cara memainkannya, maka langsung segera untuk mendaftarkan diri. Kumpulkan koin sebanyak banyaknya hingga bisa ditukarkan sesuai dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.